| FAKTA FAKTA NARUTO CHAPTER 641 |
» KEDATANGAN TOBIRAMA SENJU
Dalam akhir chapter 640 kemarin terlihat Bola yang di tempelkan obito
ke lengan minato Akan meledak, Tapi saat minato ingin memindah Bola itu,
Tiba-tiba saja sesosok tangan memegang
bola itu duluan, dan ternyata yang memegang bola itu adalah Tobirama
senju Hokage kedua yang kemudian bola itu dikembalikan Ke Obito dan
timbulah suatu ledakan, Tapi meskipun meledak tubuh obito tidak apa apa
karena ia menggunakan Teknik yang bisa di buat menjadi serangan juga
pertahanan.
» MADARA UCHIHA & HASHIRAMA SENJU
Di
Chapter ini pula diperlihatkan 2 Shinobi yang memiliki Teknik yang maha
dahsyat saling bertarung diantaranya Madara yang menggunakan Susano’o vs
Hahirama dengan Naga kayunya dan dari pertarungan mereka berdua Banyak
Jubi mini yang terpental begitupun para Aliansi shinobi juga hanya bisa
tercengang dan Kagum...
» SANG MOTIVATOR
Di chapter
641 juga ada seseorang Motivator dialah Shikamaru Nara, Anak dari
Shikaku nara, di saat para Alianshi shinobi mulai tercengang dan
terkagum kagum mereka mengira kalau Teknik mereka tak akan membantu tapi
hanya akan mengganggu jalanya pertarungan saja, shikamaru yang
mendengar Ke pesimisan para alianshi angkat bicara melalui Pikiran
“Tidak peduli sekecil apapun kekuatan Kalian, itu masih bisa kalian
perlukan kita mungkin tidak berguna, tapi suatu saat kita bisa membuat
kita berguna juga”
“Tetap waspada, jangan sampai hilang
pengawasan jika waktunya tiba, walaupun dengan sedikit kekuatan kita,
kita bisa merubah masa depan dunia ini kita harus selalu fokus dan
jangan biarkan momen itu pergi begitu saja”
Dan dari perkataan
shikamaru ini banyak shinobi yang mulai bersemangat diantaranya Temari
ia Memuji tindakan Shikamaru dalam Hati dan ia berkata “Kalau shikamaru
bisa jadi Hokage yang baik”
» MENYERANG TANPA STRATEGI
Kembali kepertempuran Obito Vs 2 Shinobi pengguna Ninjutsu ruang dan
waktu dan 2 Shinobi pengguna Ninjutsu Rank S dalam Kasus ini saat
Tobirama dan Minato sedang Berdiskusi tiba2 Sasuke menyerang Obito
menggunakan Amaterasu tapi sayang serangan itu mampu di tangkis tongkat
Obito..
» SERANGAN KOMBINASI
Setelah melakukan
serangan tiba- tiba sasuke dan naruto berlari ke arah obito sambil
berlari, mereka Berdua saling mengeluarkan Teknik meraka yaitu Naruto :
Futon Rasenshuriken, Sasuke : Enton Kagutsuchi dan ke dua teknik itu di
gabungkan Menjadi satu, Tak hanya Naruto dan sasuke saja yang
mengkombinasikan kedua tekniknya di lain tempat Tobirama dan Minato juga
saling menempelkan segel Hiraishin di tubuh masing – masing, Tak
berseLang lama tiba tiba Tubuh tobirama berada di belakang Obito,
Sementara Naruto dan Sasuke yang sedang berlari menggunakan Serangan
kombinasi mereka di Cegat Minato ,
dan pada akhirnya Naruto
& Sasuke menggunakan Tekniknya ke minato, Minato pun hanya bisa
bilang “Kalain bintang utamanya” Tapi sesaat kemudian Minato dan Obito
bertukar Tempat , Hal ini desebabkan Teknik kombinasi antara Tobirama
dan Minato dan yang terkena serangan Kombinasi dari naruto dan Sasuke
adalah Obito,. Yang membuat tubuh obito terpental jauh dengan tubuhnya
kebakar Amaterasu..
» YANG TERLUPAKAN
Dalam chapter 641 banyak Character penting yang terlupakan diantaranya
- Hiruzen sarutobi ET, Setelah kepalanya hancur terkena serangan Obito
Scane hiruzen sarutobi nggak di perlihatkan Di chapter 641
-
Kakashi Hateke setelah Bertarung dengan obito di dimensi kamui kakashi
harus mengalami Luka yang serius tapi keadaan Kakashi sampai Chapter 641
tidak diperlihatkan
- Oro CS & 5 Kage
Setelah
Orochimaru CS Berhasil menyelamatkan para Kage yang terkapar Kritis
mereka segera bergegas menuju Medan perang, Tapi dalam Chapter 641 Scane
Oro Cs dan 5 Kage tidak diperlihatkan
Tidak ada komentar:
Posting Komentar